Terungkap AHY  Siapkan Rencana Ini Usai Tinggalkan Anies dan Koalisi Perubahan

Muhammad Farhan
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). (Foto: DOK )

Sebelumnya, Sekretaris Majelis Tinggi Partai Demokrat, Andi Mallarangeng, tidak membantah kemungkinan adanya komunikasi dengan PDIP. Terlebih lagi, AHY dan Puan Maharani juga dikabarkan pernah berkomunikasi.

"Andai komunikasi dengan PDIP sudah pernah terjadi dengan Mbak Puan, dan kemungkinan Sekjen juga telah berkomunikasi dengan Sekjen PDIP. Sekjen kami dapat berkomunikasi dengan Sekjen mereka, dan berbagai pertemuan di masa depan dapat diatur," katanya.

Sementara itu, Ketua DPP PDI Perjuangan (PDIP), Puan Maharani, menyatakan bahwa PDIP siap menjajaki kemungkinan kerja sama dengan partai yang dipimpin oleh mantan Presiden RI ke-6, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Ia juga menyebut bahwa komunikasi dengan Demokrat yang keluar dari koalisi perubahan, khususnya dengan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), telah berlangsung baik.

“(Komunikasi dengan Demokrat) masih berlanjut dan akan terus berlangsung. Tentu saja, setelah ini kami akan menjalin hubungan untuk mengeksplorasi kemungkinan-kemungkinan yang ada, termasuk dengan semua partai,” kata Puan.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network