Kedaireka Summit: Teknologi dan Manusia Membentuk Masa Depan Bersama

Iyung Rizki
Kedaireka Summit 2024, dengan tema “Teknologi dan Manusia: Membentuk Masa Depan Bersama, Kamis (19/12/2024). Foto: Ist

Prof. Dr. Erliza Hambali menjelaskan mengenai produk Bio OSD dan Dimas Ruliandi, M.S.E., CMRP., QRMP akan menjelaskan mengenai peran Pertamina dalammendukung program pemerintah dalam kemandirian energi dan kolaborasi dengan perguruantinggi melalui ekosistem kedaireka di bidang kemandirian energi.

Selain panel discussion, Kedaireka Summit 2024 juga menghadirkan reka cipta yang dikembangkan oleh para inovator melalui pameran booth dari beberapa perguruan tinggi seperti Institut Teknologi Bandung, Institut Pertanian Bogor, Universitas Gadjah Mada, Universitas Airlangga, Universitas Diponegoro, Universitas Hasanuddin, Universitas Ahmad Dahlan, dan Universitas Jenderal Soedirman. 

Booth ini dapat dikunjungi oleh para civitas akademika perguruan tinggi negeri dan swasta. Panel discussion dan pameran dapat menjadi media untuk mempercepat akselerasi upaya pemangku kepentingan dari industri, akademisi, pemerintah, dan komunitas dalam membangun masa depan yang lebih inovatif dan berkelanjutan melalui pengembangan reka cipta yang dapat menjawab permasalahan di masyarakat.



Editor : M Mahfud

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network