6. Taman Situ Sidomukti
Lokasi: Kecamatan Sukmajaya.
Fasilitas: Area hijau di sekitar situ (danau kecil), cocok untuk olahraga ringan dan menikmati pemandangan air.
7. Taman Situ Pengasinan
Lokasi: Kecamatan Sawangan.
Fasilitas: Jalur jogging, spot foto, dan area bermain anak.
Ciri khas: Dekat dengan situ (danau), memberikan suasana yang tenang dan asri.
Demikian informasi taman kota di Depok yang bikin suasana asri dan nyaman.
Editor : Mahfud
Artikel Terkait