get app
inews
Aa Text
Read Next : Sebut Paminal Polda Kalsel Tak Obyektif, Pelapor Minta Kasus Penyekapan Ini Ditangani Paminal Mabes

Lemkapi Catat Trend Kepercayaan Publik kepada Polri Jelang Akhir 2022 Kembali Meningkat

Minggu, 25 Desember 2022 | 10:33 WIB
header img
Direktur Lemkapi, Dr. Edi Hasibuan. Foto: Dok

Selain percaya, tercatat ada juga yang menyebutkan responden belum sepenuhnya percaya terhadap kinerja Polri yakni sebanyak 19,1 %.  

Alasan responden bermacam - macam mulai dari penanganan kasus tambang ilegal yang melibatkan Ismail Bolong yang sampai saat ini  belum tuntas.
 
Selain itu,  kinerja reserse yang masih banyak dikeluhkan dan   penanganan keamanan dalam Stadion Kanjuruhan Malang yang menyebabkan ratusan korban jiwa tewas juga  disorot publik. 

Dalam survei ini, usulan respondens juga muncul yang meminta kepada Polri  terus melengkapi  sarana dan prasarana dalam pengoperasian tilang elektronik di seluruh Indonesia agar pelaksanaan ETLE bisa dilaksanakan lebih merata dan maksimal. 

Dalam survei kinerja Polri ini, ada sekitar 9,5% tidak memberikan komentar.  "Kita harapkan polri akan menjadikan masukan ini dapat mewujudkan  Polri yang semakin baik dan kehadiran program  Presisi kapolri semakin dirasakan masyrakat.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut