Viral Warganet Berbagi Pengalaman Makan di Dalam KCIC: Kalau Enggak Lapar Banget, Jangan Deh!

Tama
Viral penumpang kereta Whoosh berbagi pengalaman di dalam kereta. (Foto: Tangkapan Layar)

Kereta Cepat Whoosh menempuh perjalanan Jakarta Halim - Bandung Padalarang hanya 45 menit. Perjalanan Padalarang - Tegalluar ditempuh 14 menit karena pembatasan kecepatan di jalur paralel Tol Padaleunyi hanya sekitar 180 km/jam.

Seperti diketahui, kereta ini merupakan layanan kereta api berkecepatan tinggi pertama di Indonesia dan Asia Tenggara.

Berikut beberapa fakta tentang Kereta Cepat Whoosh, nama Whoosh merupakan singkatan dari Waktu Hemat, Operasi Optimal, Sistem Hebat.

Kereta ini memiliki kecepatan maksimal hingga 350 km/jam. Rute Whoosh menghubungkan Jakarta dan Bandung, dengan waktu tempuh sekitar 45 menit.

Jalur Whoosh yang dilintasi sepanjang 142,3 km dengan 13 terowongan. Stasiun yang dilayani Whoosh adalah Halim, Karawang, Padalarang, dan Tegalluar.

Editor : M Mahfud

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network