Kini Masuk Tebet Eco Park Harus Gunakan JAKI, Begini Caranya

Putri Nabila/Vania Rachel Pavita
Begini cara daftar masuk Tebet Eco Park lewat aplikasi JAKI. Foto: Putri Nabila/iNewsDepok.id.

JAKARTA, iNewsDepok.id - Setelah dibuka kembali untuk umum kini masyarakat yang ingin datang berkunjung ke Tebet Eco Park harus mendaftarkan diri terlebih dahulu lewat aplikasi JAKI.

Hal ini sebelumnya telah diinformasikan oleh akun instagram resmi Dinas Pertamanan dan Hutan Kota Provinsi DKI Jakarta @tamanhutandki.

Begini cara daftarnya

  1. Download aplikasi JAKI di Playstore atau Appstore
  2. Setealah itu buka aplikasi JAKI dan klik banner yang bertuliskan “Daftar Masuk Tebet Eco Park”
  3. Isi data diri dan data kunjungan
  4. Kemudia pengunjung akan mendapatkan barcode sebagai teket masuk

Waktu berkunjung Tebet Eco Park dibagi menjadi dua sesi yaitu, sesi satu dimulai pada 07.00 – 11.00 WIB dan sesi kedua pada pukul 13.00 – 17.00 WIB.

Editor : M Mahfud

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network