Yuk Amalkan 4 Gaya Hidup Muslimah Sesuai Syariat, Keren dan Mendapat Ridha Allah

Wida
Yuk Amalkan 4 Gaya Hidup Muslimah Sesuai Syariat, Keren dan Mendapat Ridha Allah. Foto ilustrasi: Freepik/rawpixel
  1. Menjaga Lingkungan

Lingkungan di sekitar kita harus benar-benar kita jaga. Pepohonan, tanah, sungai, bebatuan semuanya adalah makhluk yang telah Allah ciptakan untuk kehidupan manusia sehingga selayaknya harus kita jaga.

Melalui air, tanaman, buah-buahan dan semuanya itulah kita bisa hidup di dunia. Untuk itu Allah juga menganjurkan kita untuk menjaganya.

Dalam beberapa hadis Rasulullah menganjurkan kita untuk menjaga lingkungan seperti tidak menebang pohon dengan seenaknya dan mencemari lingkungan Dari Abu Hurairah Radhiyallahu ‘anhu bahwa Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

"Jauhilah dua perbuatan yang mendatangkan laknat!" Sahabat-sahabat bertanya, "Apakah dua perbuatan yang mendatangkan laknat itu?" Nabi menjawab, "Orang yang buang air besar di jalan umum atau di tempat berteduh manusia." (HR Muslim)

Dalam riwayat lain disampaikan, "Janganlah seorang dari kalian kencing di air tenang yang tidak mengalir kemudian mandi di dalamnya." (HR Bukhari dan Muslim)

Demikian 4 gaya hidup muslimah sesuai syariat, yang sebaiknya diamalkan secara konsisten. Kaum muslimah, selayaknya kita memanfaatkan waktu di dunia sebaik mungkin untuk beribadah dan berbuat baik hanya untuk Allah. Sejatinya pahala dan surga seluruhnya adalah kehendak Allah.

Editor : Kartika Indah Kusumawardhani

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network