get app
inews
Aa Text
Read Next : Motif Unik, Makna Dalam: Bupati Dico dan Chacha Kenalkan Batik Kendil Emas, Budaya Masyarakat Kendal

8 Kota ini Memiliki Nama Sama tetapi Beda Negara, Jangan sampai Salah Tujuan!

Selasa, 20 Desember 2022 | 14:22 WIB
header img
Kota yang memiliki kesamaan nama. (foto: istockphoto)

4. Springfield, New Jersey dan Springfield, Illinois

Keduanya berada di Amerika Serikat, tetapi, Springfield, New Jersey lebih dikenal sebagai desa kecil dengan tanah pertanian yang subur, sedangkan Springfield, Illinois adalah kota terbesar di Illinois. Springfield, Illinois juga merupakan kampung halaman Abraham Lincoln, Presiden ke-16 Amerika Serikat.

5. Granada, Spanyol dan Pulau Granada

Keduanya memang memiliki nama yang sama, tetapi kota Granada dan pulau Granada memiliki cara pengejaan yang berbeda.

6. Paris, Prancis dan Paris, Texas

Bukan hanya memiliki kesamaan nama, kedua kota ini juga sama-sama memiliki Menara Eiffel. Berbeda dengan yang ada di Paris Prancis, Menara Eiffel yang berada di Texas memiliki topi cowboy berwarna merah di puncaknya dan memiliki ukuran yang lebih kecil.

7. Beverly Hills, California dan Beverly Hills, Texas

Texas juga memiliki kota dengan nama sama dengan Callifornia. Kedua kota ini sangat berbeda, di Callifornia banyak sinar matahari, selebriti dan rumah-rumah mewah

8. Moscow, Rusia dan Moscow, Kansas

Ada kisah unik di balik kesamaan nama kota ini, pendiri kota Kansas pada saat itu tidak pernah bermaksud menamai nama yang sama dengan salah satu kota di Rusia. Terdapat kesalahphaman dari petugas pos di Washington yang mengajukan penambahan huruf “W” diakhir nama karena dikira salah mengejanya. Awalnya kota itu dinamai Mosco, seperti nama penjelajah dan penakluk asal Spanyol, Luis de Moscoso.

Editor : M Mahfud

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut