4. Telur rebus membantu menurunkan berat badan
Telur mengandung protein tanpa lemak serta asam amino. Dengan kalori yang lebih rendah dan lemak yang lebih baik bagi tubuh, telur mengandung kalori yang rendah sehingga dapat membantu program diet.
5. Telur rebus baik untuk kesehatan otak
Telur mengandung asam lemak omega-3 dalam jumlah yang baik. Menurut para ahli, asam lemak ini membangun membran sel dan memiliki peran dalam memprodukssi molekul persinyalan di otak.
6. Telur rebus baik untuk kesehatan mata
Kuning telur atau bagian kuning dari telur rebus diperkaya dengan lutein dan zeaxanthin, yang dapat melindungi mata juga mengurangi risiko katarak.
7. Telur rebus membantu meningkatkan kecantikan kulit
Kulit memiliki bagian penting yaitu selenium dan telr dianggap sebagai nutrisi yang sangat baik.
8. Telur rebus meningkatkan rambut sehat
Telur mengandung biotin yang dapat membantu menjaga rambut tetap sehat dan berkilau.
9. Telur rebus untuk kesehatan jantung
Telur rebus mengandung kolesterol baik yang menjaga jantung tetap sehat jika dikonsumsi dalam jumlah sedang.
10. Telur rebus baik untuk ibu hamil dan menyusui
Telur memiliki manfaat yang baik bagi ibu hamil dan menyusui karena memiliki kandungan protein, kolin serta selenium yang sangat baik.
Demikian 10 alasan kenapa harus mengonsumsi telur rebus.
Editor : M Mahfud