Padepokan Pandan Ireng dan BGN Resmikan Dapur MBG di Mampang III

Buyung Achdian
Pembukaan Dapur Makan Bergizi Gratis (MBG) Mampang III di wilayah Kecamatan Pancoran Mas, di Kota Depok, Senin (19/01/2026). Foto: Ist

Pemberdayaan Ekonomi Lokal

Sejalan dengan misi nasional, SPPG dapur MBG Mampang 3 menerapkan skema ekonomi kerakyatan. Sebanyak 85% dari alokasi anggaran operasional digunakan untuk menyerap bahan baku pangan dari petani, peternak, dan pedagang lokal di wilayah Depok. 

“Hal ini diharapkan dapat memberikan dampak ekonomi berganda (multiplier effect) bagi masyarakat Pancoran Mas Depok,” tegas Aceel.

Standar Keamanan dan Gizi

Pada bagian lain Kepala Satuan Pelayanan MBG Pancoran Mas Depok menyatakan bahwa seluruh proses pengolahan makanan telah melalui sertifikasi higiene dan sanitasi yang ketat. 

"Setiap porsi makanan yang keluar dari dapur ini telah diverifikasi oleh ahli gizi untuk memastikan kandungan makronutrien dan mikronutrien sesuai dengan standar yang ditetapkan Badan Gizi Nasional," ujarnya.

Editor : M Mahfud

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network