Lantik Pejabat Baru di Kementan, Mentan Ingatkan Krisis Pangan di Depan Mata

Tama
Pelantikan pejabat baru di Kementan. Foto: Ist

"Kita perlu usaha yang terbaik, setiap perubahan dan perpindahan ada hikmahnya. Saya pesankan lakukan yang terbaik untuk para pejabat yang baru dilantik," ujarnya.

Mentan juga menegaskan jika pihaknya telah melakukan antisipasi krisis pangan.

"Ada 13 provinsi yang diharapkan dapat menjadi solusi krisis pangan ini yang harus digenjot produksinya. Dan itu merupakan tanggung jawab kita," tukasnya.

Berikut daftar Pejabat Pimpinan Tinggi Madya lingkup Kementan yang dilantik :

Staf Ahli Menteri Bidang Perdagangan dan Hubungan Internasional: Nasrullah,
Staf Ahli Menteri Bidang Investasi Pertanian: Suwandi,
Staf Ahli Menteri Bidang Lingkungan Pertanian: Prihasto Setyanto,
Staf Ahli Infrastruktur Pertanian: Ali Jamil,

Dirjen Sarana dan Prasarana Pertanian : Andi Nur Alamsyah,
Dirjen Tanaman Pangan: Yudi Sastro,
Dirjen Peternakan dan Kesehatan Hewan: Agus Suganda, dan
Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian: Idha Widi Arsanti.

Editor : M Mahfud

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network