Masyarakat Asal Tapanuli Tengah - Sibolga se-Jabodetabek Hadiri Halal Bihalal

Vitrianda Hilba Siregar
Tokoh masyarakat Sibolga-Tapanulo Tengah Akbar Tandjung didampingi puterinya menyanyikan lagu berjudul Aek Sibundong. Foto: ist

 Panitia juga mengundang perwakilan pemerintah daerah seperti Kepala Bagian Penataan Kota dan Lingkungan Hidup (PKLH) Martua Sitorus mewakili Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta dan Wali Kota Administrasi Jakarta Pusat, dan Badan Penghubung Pemerintah Provinsi Sumatera Utara.    

Selama halal bi halal, tersaji kuliner aneka rasa, yaitu rendang suir kering, dendeng suir kering, katupek katan, tape, mie gomak, pohul-pohul durian, palei bada, panggang geleng, kue talam ubi/nasi lamak, es tebak, panukkuk, lapek bainti, karupuk balado, kue itak itak, kue talam pandan/jelok, lingi lingi, lapek kue koci, onde onde bacucuk, kue opom kunik, kue sangko, kue sapik, dan kue bongkol.

 

 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network