Spot Hitam di Ketiak, Ini 5 Cara Alami Untuk Kembali Cerah

Vania Rachel Pavita
Berikut lima cara alami mencerahkan spot hitam pada kulit. Foto: freepik

3. Jus lemon, mentimun dan kunyit


Jus lemon. Foto: freepik/azerbaijan_stock

 

Selanjutnya, Anda dapat menggunakan campuran jus lemon, jus mentimun, dan bubuk kunyit. Caranya, masukkan jus lemon, jus mentimun, dan bubuk kunyit secukupnya. Kemudian oleskan pada spot hitam dan tunggu 15 menit dan bilas.

Lemon dan mentimun memiliki kandungan yang dapat mencerahkan kulit. Sementara itu, kunyit memiliki kandungan anti bakteri.

4. Kentang


Kentang. Foto: freepik/jcomp

 

Perawatan alami berikutnya, Anda dapat menggunakan kentang yang dipotong tipis-tipis kemudian gosok pada area yang gelap. Kentang dapat digunakan untuk kulit yang sensitif.

Editor : M Mahfud

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network