Pendaftaran Young Ambassador Agriculture 2025 Kembali Dibuka, Ini Persyaratannya!

h. Wajib mengunggah twibbon Young Ambassador Agriculture di akun instagram pribadi dan menyebut @yessprogramme, @youngambassadoragriculture, @bppsdmp, @pusatpendidikanpertanian, @kementerianpertanian dan diunggah di media sosial menggunakan tagar #YAA2025 #ProgramYESS dan #petanimudaYESS;
i. Menulis esai terdiri dari 500-700 kata berisikan visi-misi dan hal-hal yang akan dilakukan apabila menjadi Young Ambassador Agriculture 2025;
j. Membuat video profil usaha berdurasi dua menit menggunakan format lanskap dengan kualitas video minimal 720p serta audio yang jelas tentang usaha pertanian yang sedang dijalani dan diunggah di instagram menggunakan tagar #YAA2025 #ProgramYESS dan #petanimudaYESS;
k. Bersedia mengikuti seluruh rangkaian kegiatan yang diselenggarakan oleh Panitia Penyelenggara; dan
l. Bersedia menjalankan tugas sebagai Young Ambassador Agriculture Program YESS sejak ditetapkan sebagai Young Ambassador Agriculture.
Informasi lengkap tersedia di https://ya.yesskementan.org.
Editor : Mahfud