get app
inews
Aa Text
Read Next : Unjuk Rasa di Depan PT. Datong Lightway International Technology, Massa di Serang Diserang Preman

Wisata Gratisan Pantai Pangaradan di Anyer, Cocok Untuk Liburan Alternatif

Jum'at, 28 April 2023 | 17:17 WIB
header img
Sejumlah wisatawan mengunjungi Pantai Pangaradan di wilayah Anyer, Serang, Banten. Foto: iNews Depok/Tama

Nampak anak-anak nampak asyik bermain air di Pantai Pangaradan.

"Kebanyakan yang liburan ke sini orang dari gunung (warga pegunungan sekitar Serang atau Pandeglang). Mereka lebih memilih ke sini karena di sini gratis," imbuhnya 

Selain Pantai Pangaradan, Icha mengaku ada Pantai Paku yang juga menjadi tempat wisata alternatif murah di sekitaran Anyer.

Di Pantai Pangaradan juga tersedia beberapa warung yang menyediakan warung jajanan yang dapat dinikmati pengunjung untuk sekadar melepas lelah dan menikmati suasana pantai.

Perlu diketahui, kawasan wisata Pantai Anyer dan Carita diprediksi masih akan banyak dikunjungi wisatawan. Kapolsek Anyer, AKP Sudibyo Wardoyo mengatakan, puncak kepadatan liburan diprediksi pada hari Sabtu dan Minggu tanggal 29 dan 30 April 2023.

"Diperkirakan Sabtu dan Minggu ramai. Betul, apabila padat akan diberlakukan one way," kata Sudibyo saat dihubungi, Kamis (27/4/2023).

Editor : M Mahfud

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut