Heboh Kelakuan Bullying Geng Tai SMA Binus Serpong, Anak Vincent Rompies Terlibat?

Tama
'Geng Tai' dari SMA Binus Serpong yang diduga melibatkan anak Vincent Rompies dalam kasus perundungan. Foto: Tangkapan Layar

"LP sudah masuk ke Unit PPA Polres Tangsel, sudah dilakukan cek TKP dan sekarang masih dilakukan penyelidikan oleh penyidik unit PPA Polres Tangsel," kata Humas Polres Tangsel AKP Wendi Afrianto, Senin (19/2/2024).

Polisi mengatakan siswa SMA Binus Serpong korban perundungan yang viral mengalami memar dan luka bakar. Kasus perundungan itu melibatkan anak Vincent Rompies.

Kanit PPA Polres Tangerang Selatan, Ipda Galih, mengatakan ditemukan banyak luka memar pada tubuh korban. Selain itu, ada luka bakar yang diduga akibat benda panas.

"Bagian tubuhnya ada banyak luka memar dan ada luka bakar akibat terkena suatu benda yang panas," kata Galih.

Editor : Mahfud

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network