Tak Usah Malu Belum Mandi dan Dandan, Video Call di Instagram Bisa Pakai Avatar

Rigel Ali
Kini pengguna Instagram dan Messenger dapat melakukan panggilan video dengan muka avatar. Foto: Meta

Pengguna WhatsApp dan Facebook juga akan diberi fitur terbaru oleh Meta, yaitu pembuatan avatar. Pengguna dapat mengambil swafoto lalu akan diberi opsi avatar yang dibuat dari hasil swafoto. Pengguna dapat memilih satu dari opsi yang disarankan dan lebih lanjut mempersonalisasi avatar agar terlihat mirip seperti pengguna, menjadikan pembuatan avatar lebih mudah dan cepat. Fitur ini masih dalam tahap pengujian.

Terakhir, Meta juga membuat avatar di Virtual Reality (VR) milik mereka sama dengan avatar di platform Meta lainnya seperti Facebook, Instagram, dan WhatsApp. Sebelumnya, avatar di VR terlihat lebih proporsional dari aplikasi lain, sehingga Meta ingin pengguna dapat terlihat sama di platform mana saja.

Pembaruan dan penambahan fitur-fitur Meta Avatar ini tentu akan membuat pengalaman penggunanya dalam bermedia sosial lebih fun dan social, menjadikan pengguna dapat berekspresi lebih baik.



Editor : M Mahfud

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network