Daripada Bermalas-malasan Ini 5 Kegiatan Bermanfaat Saat Menunggu Berbuka Puasa

Reza Rachmad Sidi
Ilustrasi berolahraga saat menunggu berbuka puasa. Foto : unsplash.com

3. Membaca Buku

Saat menunggu berbuka tentunya akan sangat membosankan. Daripada bosan menunggu waktu untuk berbuka puasa cobalah untuk membaca buku seperti novel, buku sejarah, karya ilmiah dan lain-lain. Selain mengisi waktu luang membaca buku berguna untuk menambah wawasan dalam berpikir.

 

4. Mencoba Hobi Baru

Isilah kegiatan menunggu berbuka puasa dengan mengeksplorasi hobi baru seperti berkebun, menulis artikel, memainkan musik, dan lain-lain. Eksplorasi hobi yang baru dapat meningkatkan kreativitas serta produktivitas dalam mencobanya.

 

5. Memasak

Memasak adalah hal yang umum dilakukan saat menunggu berbuka puasa. Kreasikan resep masakan agar menu untuk berbuka puasa tidak membosankan dan juga bisa untuk mengisi waktu dengan mencoba resep-resep baru untuk berbuka puasa.

Itulah lima kegiatan bermanfaat yang akan membuat waktu menunggu berbuka puasa terasa lebih cepat dan tentunya dapat meningkatkan produktivitas. 

 

Editor : M Mahfud

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network