7 Aneka Resep Kue Jajanan Pasar

Vania Rachel Pavita
Ketan srikaya gula merah, resep oleh @wawawiati. Foto: Instagram

2. Lapis Pandan


Lapis pandan, resep oleh @CookingwithHel. Foto: Instagram

Siapkan loyang 20x20x4 cm.

Bahan jus pandan:

- Daun pandan 5 lembar, blender dengan 150 ml, lalu saring

Bahan kue lapis:

- Santan 1.050 ml

- Tepung tapioka 300 gr

- Tepung terigu 100 gr

- Tepung beras 50 gr

- Gula 350 gr

- Garam 1 sdt

- Pewarna hijau tua

Santan:

Buat 1200 ml santan dari 2 butir kelapa, 150 ml dipakai untuk buat jus, sisanya untuk kue lapis

Cara buat:

1. Campur semua bahan kue lapis kecuali pewarna, aduk rata hingga gula larut.

2. Bagi jadi dua bagian, salah satu lagi beri jus pandan dan pewarna hijau tua secukupnya.

3. Oles loyang dengan minyak.

4. Pastikan kukusan sudah panas, lalu tuang 200 ml adonan hijau, tutup dan kukus 7 menit, lalu tuang 200 ml adonan putih kukus 7 menit, lakukan selang-seling hingga adonan habis.

5. Terakhir, kukus 25-30 menit.

6. Tunggu dingin, kemudian keluarkan dan potong, gunakan alat berbahan plastik untuk mengeluarkan dari loyang / memotong.

Editor : M Mahfud

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network