Ini Penyebab Bibir Kering dan Cara Mengatasinya

Legenda Kinanty Putri
Penyebab bibir kering dan cara mengatasinya. (foto: freepik)

2. Gunakan produk dengan SPF untuk bibir

Mungkin anda berpikir bibir anda tidak membutuhkan perlindungan dari sinar UV, padahal bibir anda sangatlah membutuhkannya. Bibir memiliki kulit yang tipis sehingga rentan terhadap kerusakan yang diakibatkan oleh sinar matahari. Oleh karena itu, anda bisa menggunakan lip balm atau produk perawatan bibir lainnya yang memiliki SPF dan perlindungan UV A dan UV B.

3. Oleskan lip oil

Anda bisa menggunakan lip oil untuk memberikan nutrisi dan kelembapan ekstra pada bibir. Cari lip oil yang memiliki formula ringan dan melembapkan bibir tanpa memberkan rasa berat dan tidak nyaman.

Editor : M Mahfud

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network