Manfaat Minyak Kelapa untuk Kecantikan

Legenda Kinanty Putri
Manfaat minyak kelapa untuk kecantikan. Foto: freepik

4. Meminimalisir tampilan garis-garis halus dan kerutan

Minyak kelapa dapat membantu mengurangi tanda-tanda penuaan bila digunakan secara teratur. Dengan menghidrasi dan melembutkan kulit, ia bekerja untuk membuat garis-garis kecil dan kerutan itu tampak jauh lebih tidak jelas.

5. Menenangkan kulit kemerahan dan iritasi

Minyak ini memiliki efek menenangkan kulit yang iritasi dan dapat membantu mengurangi kemerahan saat dioleskan ke kulit.

6. Sebagai anti-oksidan

Dengan komponen antioksidan dan fitonutrien (senyawa tanaman). Minyak ini akan menutrisi kulit dan rambut, melawan stresor lingkungan yang mempercepat tanda-tanda penuaan.

7. Eksfoliasi

Minyak kelapa bisa digunakan sebagai bahan eksfoliasi alami, dengan mancampurnya dengan gula atau garam laut kasar, akan menjadi campuran yang baik untuk mengeksfoliasi kulit.

Editor : M Mahfud

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network