"Dan yang pastinya, tidak perlu ragu lagi untuk datang ke booth Maucash di FinExpo 2022. Untuk para pelanggan dan pengunjung Central Park Mall, kami sangat antusias menunggu kehadirannya untuk bisa mendapatkan promo serta merchandise eksklusif yang akan kami berikan,” tambahnya.
Diketahui, Maucash merupakan fintech lending pertama dan satu-satunya yang dapat memberikan pelanggan tenor terpanjang. Pelanggan dapat mengajukan limit hingga Rp 20 Juta dengan tenor cicilan selama 24 bulan.
Selain dicairkan untuk pinjaman dana tunai, pelanggan juga dapat menggunakan limit yang telah cair sebagai pinjaman PayLater atau belanja sekarang, bayar nanti.
“Besar harapan saya agar masyarakat menjadi semakin yakin dan jeli dalam memiliki produk / layanan pembiayaan digital ini. Ditambah dengan spotlight dari OJK lewat event FinExpo 2022 ini, sehingga kedepannya, fintech dapat turut menyumbang peningkatan ekonomi negara, khususnya di kondisi ekonomi saat ini” pungkas Indra.
Telah berizin dan diawasi langsung oleh OJK, menjadikan Maucash sebagai fintech lending yang aman dan terpercaya untuk digunakan oleh masyarakat. Pelanggan juga dapat mengakses pinjaman dana tunai tersebut dengan cara mengunduh aplikasi Maucash yang terdapat di Google PlayStore.
Editor : Sazili MustofaEditor Jakarta
Artikel Terkait