get app
inews
Aa Text
Read Next : Bolehkah Mandi Keramas di Siang Hari Saat Puasa? Simak Hukumnya

4 Kesalahan Keramas yang Banyak Orang Tidak Tahu

Senin, 21 November 2022 | 05:30 WIB
header img
Ilustrasi keramas. (foto: freepik)

3. Menggunakan produk terlalu banyak

Jika menggunakan produk terlalu banyak pada rambut dapat menghilangkan minyak yang berfungsi sebagai kelembapan alami. 

Pada rambut yang tipis dan halus, cukup gunakan sedikit sampo dan kondisinoner. Pada rambut yang tebal dan keriting bisa ditambahkan lebih banyak produk. Less is more!

4. Menggunakan kondisioner secara berlebihan

Gunakanlah kondisioner secukupnya. Karena seharusnya kondisioner hanya digunakan pada helaian rambut saja.

Jika menggunakan terlalu banyak apalagi sampai mengenai kulit kepala, dapat terjadi masalah kulit kepala. Apalagi yang memiliki kulit sensitif, karena kebanyakan kondisioner memiliki wewangian.

Demikian 4 kesalahan keramas yang perlu diketahui.

Editor : M Mahfud

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut