Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Buka Pendaftaran 1800 Wirausaha Baru

Ridha Sofianti
Program Wirausaha Baru Kota Depok akan segera dibuka pendaftarannya. Foto : @dkumdepok

DEPOK, iNews Depok.id - Dinas Koperasi dan Usaha Mikro (DKUM) Depok akan segera membuka pendaftaran program Wirausaha Baru (WUB) Tahun Anggaran 2024.  Program Wirausaha Baru ini akan segera dibuka pendaftarannya tahun ini. 

DKUM membuka kesempatan bagi 1800 Wirausaha Baru yang terbagi menjadi 1500 Wirausaha Baru dan 300 Perempuan Pengusaha di tahun ini. 

DKUM membantu UMKM mengembangkan usahanya, mulai dari pelatihan, pendampingan, pemasaran, hingga permodalan. 

Dengan adanya ini, UMKM dapat memiliki keterampilan dalam berwirausaha dan mengembangkan usahanya lebih baik.

Editor : M Mahfud

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network