Bejat atau Bejad? Mana Penulisan yang Benar Berdasarkan Kamus Bahasa Indonesia EYD

M Mahfud
Bejat atau Bejad. Dalam Kamus Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia Ejaan Yang Disempurnakan (EYD) yang benar adalah bejat, karena kata bejad tak ada. Foto: Mada Mahfud/iNewsDepok.id

DEPOK, iNewsDepok.id - Bejat atau bejad? Secara pengucapan hampir sama tetapi kata penulisan yang benar berdasarkan Kamus Bahasa Indonesia adalah bejat, pakai huruf t di akhir kata.

Dalam kamus Bahasa Indonesia Ejaan Yang Disempurnakan (EYD) tak ditemukan kata bejad, yang ada adalah bejat.

Bejat atau Bejad

Memang masih banyak orang menulis kata bejad. Itu terbukti dari hasil pencarian di google trend, kata bejad cukup populer. Meski begitu di google trend kata bejat jauh lebih populer dibandingkan kata bejad. 

Dalam kamus Bahasa Indonesia, bejat memiliki arti rusak.

Untuk awalan, kata bejat populer dengan awalan dan akhiran ke-an, yaitu kebejatan. Artinya kerusakan.

Demikian penulisan kata bejat atau bejad, berdasarkan Kamus Bahasa Indonesia EYD yang benar adalah bejat, bukan bejad. Semoga informasi ini bermanfaat.

Editor : M Mahfud

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network