China Janji Balas Sanksi dari AS, Dituduh Langkar HAM di Tibet
Selasa, 13 Desember 2022 | 17:38 WIB
JAKARTA, iNewsDepok.id - China mengutuk sanksi dari Amerika Serikat yang menargetkan pejabat atas dugaan pelanggaran hak asasi di wilayah Tibet.
Juru bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin mengatakan langkah tersebut sangat mengganggu urusan negaranya dan merusak hubungan dengan Amerika Serikat.
Ia menambahkan bahwa China akan mengambil tindakan yang efektif dan tegas sebagai tanggapan.
Editor : M Mahfud