get app
inews
Aa Text
Read Next : Pelaksanaan Ibadah Misa Vigili Natal di Gereja Katolik Santo Paulus Depok Berlangsung Khidmat

Ngeri! Tiang Listrik di Depok Terbakar Saat Hujan

Kamis, 08 September 2022 | 16:11 WIB
header img
Terjadi kebakaran pada tiang listrik di perempatan Jl.Tanah Baru Depok. Foto: Instagram.

DEPOK, iNewsDepok.id - Terjadi kebakaran listrik pada tiang listrik di kawasan perempatan Jl. Tanah Baru, dekat Tugu Depok pada pukul 11:15 WIB hari ini.

Kebakaran listrik pada tiang listrikpun terjadi ketika cuaca sedang diguyur oleh gerimisnya hujan.

Kejadian ini juga langsung tersebar di media sosial dan terlihat para warga sekitar yang sedang panik, dan menyuruh para pengendara mobil maupun motor untuk berhati-hati.

Kondisi tiang listrik pun terlihat dengan api terbakar menyala, membakar kabel yang kondisinya menempel semerawut seperti berantakan.

Melalui video yang tersebar di media sosial, terdengar para warga sekitar yang berucap ngeri.

"Ih ngeri banget," ucap warga.

Editor : M Mahfud

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut