Momen Unik Usai Duel Persija vs Persib,The Jak Mania Kawal Rantis Persib

Anggitya Apriadi Putra
The Jak Mania kawal tim Persib Banding. Twitter :@donbasili

JAKARTA, iNewsdepok.id - Momen unik terjadi usai pertandingan Persija melawan Persib di Bekasi, suporter Persija The Jak Mania mengawal kepulangan tim Persib Bandung pada (31/03/2023). 

Moment tersebut diabadikan oleh @donbasili lewat akun twitternya dengan narasi "Keren bener @InfokomJakmania @DikySoemarno bukan dikawal lagi ini mah".  

"Anjirr Jakarta kalian keren .. saling balas kebaikan..aslinya kalian terbaiks..jakarta bandung bukan cm jamu kuat..tp bener kekuatan (baru) persaudaraan dlm sepakbola indonesia..yok bisa yok musim depan satu tribun berjoget bersama..panjang umur kebaikan..salam hormat Jak!!" Komentar warganet. 

Dalam video tersebut pengurus The Jak Mania serta Ketua The Jak Mania turut serta mengawal kepulangan tim Persib Bandung. 

Suporter Persija The Jak Mania patut di contoh oleh suporter seluruh Indonesia, The Jak Mania berhasil memberikan situasi yang nyaman dan aman kepada tim tamu.

 

Editor : Mahfud

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network