Mainan Lato-Lato yang Lagi Viral Ternyata Miliki 6 Manfaat Ini, Lho!

DEPOK, iNewsDepok.id - Belakangan mainan lato-lato menjadi viral dan banyak dimainkan oleh anak-anak usia sekolah. Pemandangan anak-anak asyik memainkan permainan dengan dua bola saling diadu ini kerap terlihat di berbagai tempat.
Namun, di balik viralnya lato-lato ada kecaman dari sejumlah pihak karena bahaya yang ditimbulkannya. Bahkan, lato-lato pernah dilarang dimainkan di Amerika Serikat pada tahun 1970-an.
Lantas benarkah lato-lato ini hanya mendatangkan bahaya dan tidak memiliki manfaat bagi yang memainkannya, terutama anak-anak?
Pemerhati anak Retno Listyarti mengungkapkan lato-lato sebagai mainan ternyata punya manfaat, contohnya bisa jadi sarana mengajarkan keseimbangan sampai melatih fokus anak.
Berikut 6 manfaat bermain lato-lato menurut Retno, seperti dikutip dari keterangan resminya, pada Kamis (12/1/2023):
"Keasyikan main lato-lato, saat berhasil membenturkan dua bandulnya dalam posisi seimbang secara berulang-ulang, hingga menimbulkan efek gerakan seimbang serta bunyi beraturan. Ada rasa bahagia tersendiri, semakin lama seorang anak bisa memainkan lato-lato, semakin bangga dan menjadi candu, “ pungkas Retno.
Editor : Kartika Indah Kusumawardhani